Sariputta | Suttapitaka | Kasiṇa Sariputta

Kasiṇa

Kasiṇa (AN 10.25)

“Para bhikkhu, ada sepuluh landasan kasiṇaini. Apakah sepuluh ini? Satu orang mempersepsikan kasiṇa tanah ke atas, ke bawah, ke sekeliling, tidak mendua, tanpa batas. Satu orang mempersepsikan kasiṇa air … kasiṇa api … kasiṇaudara … kasiṇa biru … kasiṇa kuning … kasiṇa merah … kasiṇa putih … kasiṇa ruang … kasiṇa kesadaran ke atas, ke bawah, ke sekeliling, tidak mendua, tanpa batas. Ini adalah kesepuluh kasiṇa itu.”

Kritik dan saran,hubungi : cs@sariputta.com