Sariputta | Belajar Meneladani Ajaran Buddha 48 Sariputta

Belajar Meneladani Ajaran Buddha 48

Tanya Jawab Seputar Belajar Meneladani Ajaran Buddha

👁 1 View
2017-09-18 10:59:50

Pertanyaan :

Bagaimana sikap seorang praktisi pemula terhadap beragam aliran  dalam Ajaran Buddha?

Master Chin Kung Menjawab :

Pada prinsipnya, boleh berkecimpung di dalam semua aliran, namun hanya untuk memperoleh kejelasan saja; kemudian harus menentukan pilihan pada satu  pintu Dharma yang didasarkan pada keinginan sendiri, kesukaan, dan lingkungan hidup. Dengan begini, belajarnya tentu saja lebih bahagia dan bebas.

Sedangkan mengenai keberhasilan yang diraih, kuncinya terletak pada seorang guru yang baik, seperti yang selalu dikupas dalam sutra Buddha, harus memilih “ajaran dari guru bijak”. Guru yang hatinya benar-benar terang dan memiliki kebijaksanaan, anda menerima bimbingannya, dengan segera akan memperoleh manfaat.

Dalam mempelajari Buddha Dharma, menurut pengalamanku sendiri, dalam waktu tiga bulan sudah terasa berbeda dengan waktu lalu, setengah tahun sudah terasa kemajuan yang berarti, tetapi harus mematuhi ajaran guru, mengamalkannya, barulah efektif.

Kritik dan saran,hubungi : cs@sariputta.com